Home » Finansial » Saham » Daftar 5 Nama Pemegang Saham Apple Terbesar dan Terbaru

Daftar 5 Nama Pemegang Saham Apple Terbesar dan Terbaru

daftar nama nama pemegang saham apple terbesar dan terbaru

Siapakah pemilik saham Apple terbanyak? Inilah daftar nama-nama pemegang saham Apple terbesar, baik individu maupun perusahaan.

Apple Inc. adalah salah satu perusahaan terbesar di dunia jika dilihat berdasarkan nilai pasar, produksi, serta penjualan produk berupa gadget.

Berbagai perangkat dihadirkan mulai dari smartphone, komputer pribadi, tablet hingga aksesoris fashion. Salah satu produk unggulan yang banyak digunakan adalah iPhone, iMac dan Macbook Pro.

Baca juga: Berapa Jumlah Dividen Saham Apple per Tahun 2021?

Baca juga: Harga 1 Lot Saham Apple (NASDAQ:AAPL) Terbaru Hari Ini

Baca juga: Kode dan Harga Saham Apple Per Lembar Terbaru Saat Ini

Tidak hanya gadget, Apple juga merambah layanan cloud storage bernama iCloud dan layanan streaming online Apple TV+ untuk menumbuhkan pendapatan.

Tentu saja hal tersebut sangat berpengaruh pada nilai saham yang menguntungkan bagi para pemilik saham. Tahukah kamu siapa orang-orang tersebut?

Daftar Nama-Nama Pemegang Saham Apple Terbesar di Dunia Saat Ini

daftar nama nama pemegang saham apple terbesar dan terbaru

Baca juga: Risiko dan Cara Membeli Saham Microsoft untuk Investor Pemula

Baca juga: Daftar Nama-Nama Pemegang Saham Microsoft Terbesar

Baca juga: Jumlah Dividen Saham Microsoft Per Tahun 2020 – 2021

Jika Anda tertarik memiliki saham Apple, pastikan membelinya di sekuritas saham terbaik yang sudah diawasi oleh OJK.

Pemilik saham terbesar Apple tidak hanya dimiliki oleh individu, tetapi juga perusahaan. Inilah 5 pemegang saham terbanyak di perusahaan Apple Inc.

1. Ketua Apple Inc., Art Levinson

Desember tahun lalu, tercatat bahwa Art Levinson memiliki 4.592.140 lembar saham Apple.

Art Levinson adalah Ketua Apple Inc. sekaligus CEO dari Calico Life Sciences LLC saat ini yang merupakan perusahaan penelitian dan pengembangan biotek Amerika.

Sebelum di posisi sekarang, Art Levinson merupakan mantan Chief Executive Officer (CEO) dan ketua perusahaan Genetech.

Jika total lembar saham APPL yang dimiliki oleh Art Levinson, nilainya mencapai $682 miliar dollar AS yang dikalikan dengan harga saham Apple saat ini, yaitu $148,60 dollar AS per lembar.

2. CEO Apple, Tim Cook

Posisi kedua ditempati oleh Tim Cook dengan 837.374 saham mewakili 0,02% yang beredar. Cook sendiri merupakan CEO di Apple.

Dia merupakan pengganti CEO legendaris Steve Jobs pada tahun 2011. Sebelum di posisi tersebut, dia sudah memegang banyak tanggung jawab di Apple Inc.

Salah satunya, yaitu bertanggungjawab atas penjualan dan operasi perusahaan di dunia.

Baca juga: Harga 1 Lot Saham Microsoft (NASDAQ:MSFT) Terbaru Hari Ini

Baca juga: Kode dan Harga Saham Microsoft Per Lembar Terbaru Hari Ini

Baca juga: Risiko dan Cara Membeli Saham Google Terbaru Untuk Pemula 2021

3. COO Apple, Jeff Williams

Pemegang saham terbesar ketiga ditempati oleh Jeff Williams, pemilik 489.260 lembar saham per Desember 2020.

Dia juga merupakan Chief Operating Officer di Apple, mengawasi operasi global dan pengembangan Apple Watch.

4. Vanguard Group Inc.

Vanguard Group Inc. merupakan penyedia reksa dana terbesar kedua di dunia.

Perusahaan ini memiliki lebih dari 1,3 milyar saham Apple atau 7,83% dari total saham yang diedarkan.

Baca juga: Daftar 5 Nama Pemegang Saham Google Terbesar Saat Ini

Baca juga: Jumlah Dividen Saham Google Per Tahun, Alphabet Cetak Laba Hingga US$55,3 Miliar di Kuartal I-2021

Baca juga: Harga 1 Lot Saham Google, Diperkirakan Naik Hingga Akhir Tahun 2021

Baca juga: Kode dan Harga Saham Google Per Lembar Terbaru

5. BlackRock Inc.

Perusahaan pemegang saham terbesar kedua setelah Vanguard datang dari perusahaan asal AS yang bergerak di bidang finansial.

Diketahui bahwa industri jasa investasi saham ini memiliki lebih dari 6% atau sekitar 1,11 milyar saham di Apple.

Sejumlah daftar nama-nama pemegang saham Apple di atas diketahui telah mengantongi saham perusahaan teknologi tersebut selama lebih dari 5 tahun.